Tuesday, March 28, 2017

Pojok Dekranasda Musrenbang Kab.Tangerang

Musrenbang kab.Tangerang di adakan di GedungSerbaGuna (GSG)  pusat Pemerintahan tgl 27 Maret 2017, Musrembang  semua peserta berbagai stackholder baik pejabat tangerang,SKPD, Prov Banten, LSM, pengusaha dan organisasi kepemudaan.

Sebelum memasuki Gedung acara Musrenbang pintu masuk ada produk kreatif yang menampilkan kerajinan khas tangerang ada tulisan " POJOK DEKRANASDA " berbagai produk kerajinan dan produk IKM dari Dinas perindustrian dan perdagangan menampilkan berbagai produk yang siap bersaing di pasar bebas Asean (MEA)

Produk Dekranasda (Dewan Kerajinan Nasional Daerah) Kab.Tangerang kedepan akan mempersiapan produk unggulan dari 29 Kecamatan dan 246 desa  yang tersebar di Kab.Tangerang.

Melihat potensi kerajinan Kab.Tangerang yang sudah ada sejak 1918 sudah ada produksi topi panama atau topibambu yang sudah menguasi pasar eropa dan amerika sd 1930. Namun perkembangan dan produksi mulai menurun karena perkembangan topi berbahan kain sudah mulai bersaing.

Sambutan Pak Bupati memaparkan program Gerbrak Pak Kumis dan beberapa potensi daerah untuk pengetaskan kemiskinan dan pembukaan lapangan kerja, dengan kehadiran BLK di jayanti dan Gerai Promosi IKM di bojong serta kerjasama dengan beberpa perushaan besar yang ada di wilayah kab.Tangerang.

Produk Dekranasda Kab.Tangerang di antaranya topibambu, kopiah bambu,tas bambu,dompet bambu, produk rotan, menara banten, batik tangerang dan beberapa produk IKM.Namun sebelum acara Musrenbang Kabid Perdangangan IKM Ibu Lia support penataan dan display produk Dekranasda agar tampil cantik kemudian penataan produk di tampilkan dengan penataan kerajinan kulit reftil, sepatu TNG, produk Kuliner dan kerajinan sebelum Ibu Lia mengikuti acara Musrenbang.


Pojok Deskranasda Kab.Tangerang
Produk Deskranasda dan Produk IKM Kab.Tangerang
Pojok Dekranasda
Aneka produk Unggulan Kab.Tangerrang
Seni Pertunjukan Angklung Bambu SMA 3 Kb.Tangerang
Produk Rotan support by staf Kecamatan
Suasana Musrenbang Kab.Tangerang
Wawancara Bupati Zaki iskandar setelah Musrenbang
Mahasiswa Insan Pembangunan dan Sekum Forum IKM Di Pojok Dekranasda
Kunjungan Bupati ke Stand IKM Musrenbang
Kunjungan Bupati bersama Kadis Indag dan Koperasi ke stand IKM
Fose bersama ibu ibu IKM kab.Tangerang

No comments:

Post a Comment

HKTI Provinsi Banten Akan Adakan Musyawarah Daerah

 Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Provinsi Banten akan adakan musyawarah Daerah. Hal ini sesuai mandat nomor : 016/SM/DP...